OMAR 
 
 
Omar
Serial ini menceritakan kisah perjalanan hidup seorang sahabat Nabi, Umar bin Khattab rodhiallohu anhu mulai dari masa muda hingga wafatnya. Dibuat oleh sebah rumah produksi di Qatar. Film ini mendapat kecaman dari beberapa kalangan ulama karena menampilkan para sahabat dalam bentuk film.
Tapi disisi lain, sangat memudahkan bagi sebagian kalangan (terutama generasi muda) untuk lebih memahami Siroh Nabawi dan kisah para Sahabat rodhiallohu anhum ajma’in
 

selamat menyaksikan dan semoga bermanfaat

Episode 1( Masa Muda Umar bin Khattab ra )

Episode 2( Diskusi Antara Umar bin Khattab ra dengan Abu Hikam)

Episode 3( Ancaman Para petinggi Quraish )

Episode 4( Kemarahan Abu Jahal )

Episode 5( Penyiksaan abu jahal kepada ayyash dan salamah )

Episode 6 ( Kemerdekaan Bilal ) ]

Episode 7 ( Hijrah ke Abyssinia ) ]

Episode 8 ( Masuk Islam nya Umar bin Khattab ) ]

Episode 9 ( Masuk Islam nya raja abysiina ) ]

Episode 10 ( Tahun 12 Hijriah ) ]

Episode 11 ( Perang Badar ) ]

Episode 12 ( Pasca Perang Badar ) ]

Episode 13 ( Perang Uhud ) ]

Episode 14 ( Perang Khandak ) ]

Episode 15 ( Perjanjian Hudaybiah ) ]

Episode 16 ( Fatkhu Mekkah ) ]

Episode 17 ( Wafatnya Rosulullah SAW) ]

Episode 18 ( Kholifah Abu Bakar as Shidiq ) ]

Episode 19 ( Munculnya Nabi-Nabi Palsu ) ]

Episode 20 ( Perang Yamamah ) ]

Episode 21 ( wahsyi pembunuh nabi palsu ) ]

Episode 22 ( wafatnya abu bakar & dilantiknya umah menjadi kholifah ) ]

Episode 23 ( Perang Yarmuk ) ]

Episode 24 ( Ucapan sang Pedang Allah ) ]

Episode 25 ( Tauladan sang amirul mukminin ) ]

Episode 26 ( ke khawatiran raja persia ) ]

Episode 27 ( Perang Al-Qodisiyah ) ]

Episode 28 ( Akhir Perang Al-Qodisiyah) ]

Episode 29 ( Hikmah Dibalik Kemarau Panjang ) ]

Episode 30 ( akhir Hidup sang kholifah Umar Bin Khattab ) ] ( TAMAT )

By Admin

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *